Di artikel yang berjudul " Debian " ini, kita akan belajar dan mengenal tentang sistem operasi debian.
Mungkin kalian sudah tahu dengan OS debian ? atau kalian sekilas
pernah mendengar ?
Jika jawabannya iya, artikel ini cocok untuk kalian lebih mengenal
lebih lagi dengan OS berbasis LINUX yaitu sistem operasi debian.
Ok, lets go to topic....
Pengertian Debian
Debian adalah Sistem Operasi yang ditemukan dan diperkenalkan oleh
Ian Murdock, seorang maahasiswa dari universitas purdude Amerika Serikat, pada
tanggal 16 Agustus 1993.
Nama debian sendiri adalah singkatan dari Nama pembuat debian
yaitu Ian murdock dengan mantan kekasihnya debra lynn, dan kemudian disingkat
menjadi DEBIAN.
Debian merupakan sistem operasi berbasis linux yang bersifat open
source, yaitu sistem operasi yang dapat dikembangkan dan dimodifikasi sesuka
hati kita.
Sistem operasi
debian adalah gabungan dari perangkat lunak yang dikembangkan dengan lisensi
GNU, dan utamanya menggunakan kernel linux, sehingga lebih suka di sebuat
dengan nama Debian GNU/Linux.
Fungsi Debian
Fungsinya bisa sebagai server jaringan atau
pengatur proses jaringan seperti router, repeater dan yang lainnya.
Selain itu
(Operating System) os debian juga terkenal dengan kesetabilannya di banding
dengan distro linux yang lainnya os debian lebih stabil, jadi kita bisa memakai
atau memaksimalkannya dengan pc atau laptop yang spesifikasinya low atau
rendah.
Os debian juga
berfungsi untuk Troubleshooting dalam arti bisa mendeteksi kesalahan yang ada
pada hardware, software maupun dari netwok/jaringan.
Macam
- macam OS Debian :
- Linux Debian Buzz, versi 1.1 (17 Juni 1996)
- Linux Debian Rex, versi 1.2(12 Desember 1996)
- Linux Debian Bo, versi 1.3 (05 Juni 1997)
- Linux Debian Hamm, versi 2.0 (24 Juli 1998)
- Linux Debian Slink, versi 2.1 (09 Maret 1999)
- Linux Debian Potato, versi 2.2 (15 Agustus 2000)
- Linux Debian Woody, versi 3.0 (19 Juli 2002)
- Linux Debian Sarge, versi 3.1 (06 Juni 2005)
- Linux Debian Etch, versi 4.0 (08 April 2007)
- Linux Debian Lenny, versi 5.0 (14 Februari 2009)
- Linux Debian Squeze, versi 6.0 (06 Februari 2011)
- Linux Debian Wheezy, versi 7.0 (04 Mei 2013)
- Linux Debian Jessie, versi 8.0 (26 April 2015)
- Linux Debian Strecth, versi 9.0 (17 Juni 2017)
- Linux Debian Buzz, versi 1.1 (17 Juni 1996)
- Linux Debian Rex, versi 1.2(12 Desember 1996)
- Linux Debian Bo, versi 1.3 (05 Juni 1997)
- Linux Debian Hamm, versi 2.0 (24 Juli 1998)
- Linux Debian Slink, versi 2.1 (09 Maret 1999)
- Linux Debian Potato, versi 2.2 (15 Agustus 2000)
- Linux Debian Woody, versi 3.0 (19 Juli 2002)
- Linux Debian Sarge, versi 3.1 (06 Juni 2005)
- Linux Debian Etch, versi 4.0 (08 April 2007)
- Linux Debian Lenny, versi 5.0 (14 Februari 2009)
- Linux Debian Squeze, versi 6.0 (06 Februari 2011)
- Linux Debian Wheezy, versi 7.0 (04 Mei 2013)
- Linux Debian Jessie, versi 8.0 (26 April 2015)
- Linux Debian Strecth, versi 9.0 (17 Juni 2017)
Sampai
disini dulu artikel kali ini, sampai bertemu di artikel - artikel selanjutnya.
Salam
ICT !

Saya Suka redhat Dan debian
ReplyDeleteKalo bisa artvikel Linux lainna min
ReplyDeleteMan5ap sebwlumnya
ReplyDelete